OPTIMALISASI PEMANFAATAN HIJAUAN PAKAN TERNAK (HPT) LOKAL MENDUKUNG PENGEMBANGAN USAHA TERNAK SAPI
Abstrak
Pakan merupakan salah satu faktor yang dapat meningkatkan produktivitas ternak selain faktor genetik. Produktivitas ternak sapi dapat dinaikkan apabila pakan yang diberikan memenuhi kebutuhan ternak. Sebuah kajian telah dilaksanakan di Desa Antapan dan Bangli, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, Desa Tukad Sumaga, Kecamatan Gerokgak dan Desa Pancasari, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, dan di Desa Nusa Penida, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung dari tahun 2017 sampai Tahun 2018. Hijauan spesifik lokasi di Kabupaten Tabanan, Buleleng dan Klungkung sangat beragam jenisnya dan tumbuhnya tergantung dari kondisi masing-masing wilayah. Kandungan gizi dari masing-masing tanaman lokal cukup tinggi tergantung dari jenis tanamannya. Tanaman lokal memiliki daya adaptasi yang tinggi pada tempatnya dan dapat dijadikan pakan alternatif pengganti rumput pada saat musim kemarau.
Kata kunci: hijauan spesifik lokasi, kwalitas nutrisi, pemanfaatan hijauan
##plugins.generic.usageStats.downloads##
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- All articles published by Pastura Journal Of Tropical Forage Science are made available under an open access license worldwide immediately. This means everyone has free and unlimited access to the full-text of all articles published in Pastura Journal Of Tropical Forage Science, and everyone is free to re-use the published material given proper accreditation/citation of the original publication. Open access publication is supported by authors' institutes or research funding agency by payment of a comparatively article processing charge for accepted articles (SeeĀ Author Fees). Pastura Journal Of Tropical Forage Science publish articles under theĀ Creative Commons Attribution License.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (SeeThe Effect of Open Access).