PENDAMPINGAN PENGADAAN BAHAN PRAKTUKUM ZOOLOGI DAN BIOTEKNOLOGI BAGI GURU SMA DI KABUPATEN KLUNGKUNG

  • N.I. Wiratmini
  • A.A.S. Sukmaningsih Universitas Udayana
  • I. Narayani Universitas Udayana
  • M. Pharmawati Universitas Udayana
##plugins.pubIds.doi.readerDisplayName## https://doi.org/10.24843/BUM.2022.v21.i03.p04

Abstrak

Mata pelajaran bidang sains seperti biologi memiliki konsep yang sangat kompleks. Penelitian dibidang biologi molekul, telah menghasilkan cabang ilmu baru yaitu bioteknologi yang berupakan bentuk multidisiplin. Penguasaan bidang sains membutuhkan metode yang efektif untuk mencapainya dan metode paling efektif untuk mencapainya adalah melalui kegiatan praktikum. Salah satu guru di SMN 1 Semarapura sebagai Ketua Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) bidang Biologi di Kabupaten Klungkung. Kegiatan pendampingan pengadaan materi dan bahan praktikum dapat dimasukkan sebagai kegiatan rutin MGMP dengan menggandeng perguruan tinggi sebagai fasilitator. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pelatihan menyusun materi dan pengadaan bahan praktikum yang mudah diperoleh untuk beberapa mata pelajaran seperti fisiologi dan reproduksi hewan serta bioteknologi. Kegiatan berlangsung dengan lancar dihadiri oleh 20 guru bidang studi biologi dari enam SMA di Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung. Kegiatan terdiri dari penyampaian teori (asistensi) dan praktek pembuatan apusan vagina dan sperma mencit, apusan darah manusia dan ekstraksi DNA jaringan tumbuhan. Pendampingan Pengadaan Bahan Praktikum Zoologi dan Bioteknologi Bagi Guru SMA penting dilakukan karena sangat relevan dengan materi pembelajaran di sekolah. Hasil akhir kegiatan adalah sebuah penuntun praktikum yang dapat digunakan saat kegiatan praktikum di sekolah.


 


Kata kunci : praktikum , zoologi, bioteknologi, siswa SMA

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

##submission.authorBiographies##

##submission.authorWithAffiliation##

Program Studi Biologi, Fakultas Mipa

##submission.authorWithAffiliation##

Program Studi Biologi, Fakultas Mipa

##submission.authorWithAffiliation##

Program Studi Biologi, Fakultas Mipa

Referensi

Ardina, R. dan S. Rosalinda. (2018), Morfologi Eosinofil Pada Apusan Darah Tepi menggunakan Pewarna Giemsa, Wright, dan Kombinasi Wright-Giesa, J. Surya Medika. Vol. 3, 2, pp. 5-12.
Baker, D.E.J., Lindsey, J.R., Weisbort, SH. 1980. The Laboratory Rat. Vol. 2 Research Applications. London Academic Press Inc. London.
Byers, S.L.,Wiles, M.V., Dunn, S. L. and Taft. R. A. (2012), Mouse Estrous Cycle Identification Tool and Images, PLoS ONE. Vol. 7, 4, pp. 1-5.
Emda, A. (2017), Laboratorium sebagai sarana pembelajaran kimia dalam meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan kerja ilmiah, J. Lantanida. Vol. 5, 1, pp. 83-92.
Keeley, P. (2008). Science formative assessment: 75 practical strategies for linking assessment, instruction and learning: SAGE.
Kimisia, F., Tukan, M. B., Buku, M. N. I, dan Jemamu, I. (2019), Pelatihan praktikum IPA terpadu dengan memanfaatkan bahan-bahan sekitar lingkungan bagi guru-guru IPA SMP di Kota Kupang. J. Pendidikan Kahuripan, Vol. 2, 2, pp. 71-80
Lubis, M. (2019), Peran Guru Pada Era Pendidikan 4.0. EDUKA : J. Pendidikan, Hukum, dan Bisnis.Vol. 4, 2, pp. 68-73.
McLean, A. C., Valenzuela, N., Fai, S. and Bennet, S. A L. (2012). Performing Vaginal Lavage, Crystal Violet Staining, and Vaginal Cytological Evaluation for Mouse Estrous Cycle Staging Identification. J. of Visualized Experiment. Vol. 67, 4389, pp. 1-6.
Suryaningsih, Y. (2017), Pembelajaran berbasis praktikum sebagai sarana siswa untuk berlatih menerapkan keterampilan proses sains dalam materi Biologi. J. Bio Educatio. Vol. 2, 2, pp. 49-57.
Suyanto dan Djihad, A. (2013). Bagaimana Menjadi Calon Guru dan Guru Profesional. Yogyakarta : Multi Pressindo.
Yanti, D.E.B., Subiki, dan Yushardi. (2016). Analisis Sarana Prasarana Laboratorium Fisika dan Intensitas Kegiatan Praktikum Fisika Dalam Mendukung Pelaksanaan Pembelajaran Fisika SMAN di kabupaten Jember. J. Pembelajaran Fisika, Vol. 5,1, pp. 41-46.
Yatim, W. (1994). Reproduksi dan Embryologi. Tarsito. Bandung.
Yelianti, U., Hamidah, A., Muswita, dan Suhmono, T. (2016). Pembuatan Spesimen Hewan dan Tubuhan sebagai Media Pembelajaran di SMP Sekota Jambi. J. Pengabdian Pada Masyarakat. Vol. 31, 4, pp. 36-43.
Yuliana, S., Marwan, A.R. dan Wahyuni, A. (2017). Persepsi Siswa Terhadap Pelaksanaan Praktikum di Laboratorium SMAN SeKota Banda Aceh. J. Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Fisika. Vol. 2, 3, pp. 303-306.
Wibisono, H. (2010). Panduan Laboratorium Andrologi. Penerbit Refika Aditama. Bandung
Diterbitkan
2022-08-31
##submission.howToCite##
WIRATMINI, N.I. et al. PENDAMPINGAN PENGADAAN BAHAN PRAKTUKUM ZOOLOGI DAN BIOTEKNOLOGI BAGI GURU SMA DI KABUPATEN KLUNGKUNG. Buletin Udayana Mengabdi, [S.l.], v. 21, n. 3, p. 217-222, aug. 2022. ISSN 2654-9964. Tersedia pada: <https://ojs.unud.ac.id./index.php/jum/article/view/78833>. Tanggal Akses: 20 apr. 2025 doi: https://doi.org/10.24843/BUM.2022.v21.i03.p04.