Analisis Korelasi Kanonik Hubungan Perilaku Pemimpin dan Motivasi Kerja Karyawan

  • I Gusti Ayu Made Srinadi Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University
  • Ni Made Asih Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University
  • Ayuk Dwi Cahyani Mathematics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University
##plugins.pubIds.doi.readerDisplayName## https://doi.org/10.24843/JMAT.2014.v04.i01.p44

Abstrak

Kualitas pemimpin merupakan penentu keberhasilan organisasi yang dipimpin. Hubungan antara pemimpin dengan karyawannya merupakan hubungan saling ketergantungan yang umumnya tidak seimbang. Dalam proses interaksi yang terjadi antara pemimpin dan karyawan, berlangsung proses saling memengaruhi. Penelitian ini bertujuan untuk mencari hubungan perilaku pemimpin terhadap motivasi kerja karyawan dengan menggunakan analisis korelasi kanonik. Pengujian dengan menggunakan analisis korelasi kanonik menunjukkan bahwa perilaku pemimpin dengan motivasi karyawan memiliki keeratan hubungan dengan nilai korelasi kanonik sebesar 0,9058533. Faktor perilaku pemimpin yang paling tinggi berkorelasi dengan motivasi kerja karyawan di McDonald’s Kuta Beach adalah faktor kemampuan mengarahkan dan menghadapi karyawan dengan nilai korelasi yaitu sebesar 0,7619707.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

##submission.authorBiographies##

##submission.authorWithAffiliation##

Mathematics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

##submission.authorWithAffiliation##

Mathematics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

##submission.authorWithAffiliation##

Mathematics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Diterbitkan
2014-06-30
##submission.howToCite##
SRINADI, I Gusti Ayu Made; ASIH, Ni Made; CAHYANI, Ayuk Dwi. Analisis Korelasi Kanonik Hubungan Perilaku Pemimpin dan Motivasi Kerja Karyawan. Jurnal Matematika, [S.l.], v. 4, n. 1, p. 51 - 62, june 2014. ISSN 2655-0016. Tersedia pada: <https://ojs.unud.ac.id./index.php/jmat/article/view/12548>. Tanggal Akses: 21 apr. 2025 doi: https://doi.org/10.24843/JMAT.2014.v04.i01.p44.
Bagian
Articles

Kata Kunci

Perilaku Pemimpin; Motivasi Kerja; Analisis Faktor; Analisis Korelasi Kanonik

##plugins.generic.recommendByAuthor.heading##

1 2 3 > >>